Desk Indikator Capaian Kinerja Badan Kesbangpol

Opd.kesbangpol    Berita

Senin 12 Januari 2026

Jafung Perencanaan Badan Kesbangpol Kota Bekasi Bersama Tim Menghadiri Kegiatan Desk Indikator Capaian Kinerja Badan Kesbangpol Yang Dilaksanakan Bertempat Di Ruang Rapat Bappelitbangda Kota Bekasi Lantai 2.

Kegiatan Ini Merupakan Bagian Dari Proses Sinkronisasi, Verifikasi, Dan Evaluasi Indikator Kinerja Guna Memastikan Keterkaitan Antara Perencanaan, Pelaksanaan Program, Serta Capaian Kinerja Badan Kesbangpol Agar Selaras Dengan Target Pembangunan Daerah.
Melalui Desk Indikator Ini Diharapkan Perencanaan Kinerja Badan Kesbangpol Semakin Terukur, Akuntabel, Dan Berorientasi Pada Hasil.